Nama : Hamdan Lutfi M
Nim : 2015091048
Laporan SO Modul 1

Dasar Teori
              
             Sistem operasi dapat dikatakan adalah perangkat lunak yang sangat kompleks. Hal-hal yang ditangani oleh sistem operasi bukan hanya satu atau dua saja, melainkan banyak hal. Dari menangani perangkat keras, perangkat lunak atau program yang berjalan, sampai menangani pengguna. Hal tersebut sebuah sistem operasi memiliki banyak sekali komponen-komponen tersendiri yang memiliki fungsinya masing-masing. Seluruh komponen yang menyusun sistem operasi tersebut saling bekerjasama untuk satu tujuan, yaitu efisiensi kerja seluruh perangkat komputer dan kenyamanan  dalam penggunaan sistem operasi.




Praktikum


  • Buka software vmware Workstation yang akan di install, setelah keluar gampar seperti di bawah lalu klik Next



  • Pilih I accept the terms in the license agreement lalu ketik Next

  • Pilih Typical lalu klik Next


  • Klik Next

  • Klik Next


  • Klik Next
  • Klik continue



  • Tunggu sampe instalasi selesei

  • Pilih salah satu kode  yang disediakan lalu masukan kode tersebut


  • Salah satu kode


  • Seteleah kode  dimasukan lalu klik enter


  • Klik  Finish

  • Pilih typical lalu klik enter


  • Pilih penyimpanan file yang akan disimpan lalu klik next


  • Isi data tersebut sesuka user lalu klik next

  • Pilih store virtual disk as a single file lalu klik next

  • Tunggu sampe selesei


  • Setelah muncul seperti ini , untuk mempercepat koneksi sebaiknya di disconeted kan

  • Masukan password yang tadi dibuat

  • Aplikasi VMware Workstation/Ubuntu siap digunakan
POST TEST
1.Sebutkan keunggulan Ubuntu dibandingkan Windows?
 Jawaban : - Sistem operasi dan update softare
      - Keamanan
      - Kustomasi desktop
      - Sistem resource
      - Live environment

      - Gratis

Komentar

Postingan populer dari blog ini